Meningkatkan Manajemen Mutu Sekolah Melalui E – Library

Webinar “ Pelatihan Pembuatan E – Library dan Manajemen Perpustakaan Digital “ bersama Bapak Hardian Thahjo Poernomo, S.E,M.M dari AIRLANGGA diselenggarakan Selasa, 09 Maret 2021 yang diikuti oleh DIKPORA Kabupaten Magetan melalui live stremiing, Kepala DIKPORA membuka acara tersebut dalam hal ini diwakili oleh Drs. SOEROSO, M.M Kapala Bidang DIKDAS DIKPORA Kab. Magetan,

Manfaat Penggunanaan E- LIBRARY untuk sekolah meliputi :

1.         Peningkatan Manajeman Mutu Sekolah (MBS), pembelajaran, perpustakaan

2.         Mendukung Program Merdeka Belajar “ strategi utama “

  •             Sekolah penggerak
  •             Pembelajaran pradigma baru
  •             Digitalisasi sekolah (Infrastruktur Sekolah/Kelas Masa Depan)
  •             Pembelajaran berbasis teknologi
  •             Akreditasi sekolah/akreditasi  perpustakaan sekolah

3.         Meningkatkan peran perpustakaan dalam mensuseskan KBM sekolah

4.         Meningkatkan aktivitas frekuensi dan antusias siswa dalam program “ gemar membaca”

5.         Siswa makin aktif dalam aktifitas peminjaman koleksi buku perpustakaan

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *