HARGA BAHAN POKOK DI 3 PASAR DIKABUPATEN MAGETAN

Upaya Pemerintah Kabupaten Magetan dalam menjaga kestabilan ekonomi nasional dari tekanan akibat pandemi Covid-19 yakni  dengan melakukan monitoring harga pasar khususnya pada sembako di berbagai pasar.

.

Monitoring harga pasar yang ada di Kabupaten Magetan meliputi yaitu pasar sayur , pasar maospati dan pasar gorang gareng.

.

Disperindag Kabupaten Magetan tiap hari lakukan pemantauan pemantauan langsung harga bahan pokok di pasaran, yang tentunya dengan tetap mengutamakan protokol kesehatan.

.

Adapun Data harga sembako Pasar sayur 1 Magetan edisi Senin, tanggal 12 April 2021 meliputi :

Beras Ir 64 : 9.500,

Mentik : 11.000

.

gula pasir :12.0000

.

 minyak goreng Bimoli kemasan 1 ltr biasa/special :14.00/15.000,

.

minyak goreng bimoli kemasan 2 ltr  biasa/ special : 28.000/29.000,

.

minyak goreng curah : 11.000,

.

Daging sapi : 110.000 – 120.000

.

Daging ayam broiler : 38.000-40.000

.

Daging ayam kampung  :60.000,

.

Telur ayam ras : 23.000-24.000

.

telur ayam kampung : 2.500

garam beryodium :bata 3 buah : 6.000,

.

garam halus/grosok beryodium 1pak isi 20 bungkus : 35.000,

.

cabe merah keriting : 45.000

cabe merah besar : 55.000

cabe merah rawit  : 70.000

bawang  putih prol/kating : 22.000 / 25.000-26.000

.

Bawang merah : 28.000-30.000

.

Serta harga gas Elpiji di Pasar Gorang-gareng per tanggal 12 April 2021 adalah Rp  20.000

.

Harga Pasar diatas guna memantau harga bahan kebutuhan pokok serta untuk mengetahui untuk mengetahui lonjakan harga di Pasar Kabupaten Magetan.(diskominfo/kontrib:disperindag/edt.ay/tos)

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *