Drama Tari “Wahyu Hardhasangkali” Magetan Tampil di Anjungan Jawa Timur TMII
galamedianews.com.BERITAMAGETAN- Tata kelola kesenian ikut menentukan berhasilnya karya seni di ruang publik. Kesenian tradisi harus lebih meningkatkan posisi tawar dan daya saingnya. Dengan demikian penggiat seni tradisi memiliki kekuatan ‘mendidik’ masyarakat agar lebih mengapresiasi berbagai karya seni yang memiliki nilai-nilai kearifan lokal. “Seni tradisi diharapkan tetap lestari. Oleh karena itu, harus dikemas lebih menarik sesuai […]
Drama Tari “Wahyu Hardhasangkali” Magetan Tampil di Anjungan Jawa Timur TMII Read More »