Admin

Bupati Magetan Lantik Muhtar Wakid sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan

‎ ‎Bertempat di Pendopo Surya Graha, Bupati Magetan Nanik Endang Rusminiarti, M.Pd melantik Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) Kabupaten Magetan yang baru, Muhtar Wakid, S.ST, M.T pada Jumat (28/06/2025). Pelantikan ini dilakukan setelah Pj Sekda sebelumnya yang dijabat oleh Winarto, S.Sn, M.M telah berakhir masa jabatannya. ‎ ‎Sebagaimana tercantum dalam SK Bupati Magetan nomor 800.1.3.3/105/Kept/403.203/2025 […]

Bupati Magetan Lantik Muhtar Wakid sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Magetan Read More »

Selamat Datang Rombongan Jamaah Haji Magetan Semoga Jadi Haji Mabrur

Kloter 51 Haji Magetan sebanyak 337 jamaah (meninggal 1) telah selesai menunaikan rukun islam ke lima yaitu ibadah haji. Kepulangan para jamaah haji tahun 2025 ini disambut oleh Bupati Magetan, Forkopimda bersama Kepala OPD dan anggota keluarga jamaah di Pendapa Surya Graha Magetan, Jumat. (27/6/2025). Bupati Magetan Nanik Endang Rusminiarti menyampaikan, “Atas nama pribadi, masyarakat,

Selamat Datang Rombongan Jamaah Haji Magetan Semoga Jadi Haji Mabrur Read More »

Peringati Jelang Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 H Tahun 2025

Di malam menjelang masuk bulan suro atau 1 Muharram merupakanTahun Baru Islam, Pemerintah Kabupaten adakan pengajian di Masjid Agung Baitussalam Kabupaten Magetan, Kamis (26/6/2025). Dalam sambutannya Ibu Bupati yang di wakili Plh. Sekretaris Daerah Mukhtar Wakhid menyampaikan apresiasi yang sebesar – besarnya dimana diberi kesempatan untuk memberikan mukhodimah yang mana sebagai umat muslim di wajibkan

Peringati Jelang Tahun Baru Islam 1 Muharram 1447 H Tahun 2025 Read More »

Apel Gelar Pasukan dalam rangka Kesiapan Pam 1 Suro / Muharram 1447 H / Tahun 2025

Polres Magetan menggelar Apel Gelar Pasukan dalam rangka Kesiapan Pam 1 Suro / Muharram 1447 H / Tahun 2025, yang dipimpin oleh Kapolres Magetan AKBP Raden Erik Bangun Prakasa, S.H., S.I.K., M.M. Acara dilaksanakan di Halaman Polres Magetan, Kamis (26/06) Apel Gelar Pasukan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan personel dalam menjaga keamanan dan kelancaran pelaksanaan

Apel Gelar Pasukan dalam rangka Kesiapan Pam 1 Suro / Muharram 1447 H / Tahun 2025 Read More »

Antisipasi Bencana Hidrologi Waduk Gonggang, BPBD Gelar Gladi Lapang

Bencana sebagai sesuatu tidak diinginkan kehadirannya. Namun hal ini perlu diantisipasi, dimaksud untuk mengurangi dampak korban jiwa maupun kerugiaan materiilnya. Magetan sebagai kabupaten yang berada di lereng gunung Lawu mempunyai beberapa potensi bencana. Potensi bencana hidrologi yang disebabkan karena kerusakan atau kegagalan fungsi waduk. Terkait potensi bencana tersebut BPBD Kab Magetan hari ini gelar Gladi

Antisipasi Bencana Hidrologi Waduk Gonggang, BPBD Gelar Gladi Lapang Read More »

INSPEKTORAT MAGETAN GELAR BIMTEK SPIP TERINTEGRASI

Untuk mewujudkan penyelenggaraan Pemerintahan yang bersih dan akuntabel, Pemerintah Kabupaten Magetan melalui Inspektorat menggelar Bimbingan Teknis Penilaian Mandiri Penyelenggaraan Maturitas SPIP (Sistem Pengendalian Intern Pemerintah) Terintegrasi bertempat di Hotel Bukit Bintang, Kamis (26/6). Bimtek yang dilaksanakan sehari ini dibuka langsung oleh Plh. Sekretaris Daerah Kab. Magetan, Muhtar Wakid, S.ST, M.T., dengan menghadirkan narasumber dari Badan

INSPEKTORAT MAGETAN GELAR BIMTEK SPIP TERINTEGRASI Read More »

Penanganan Terhadap Perempuan Dan Anak Korban Kekerasan Perlu Kolaborasi

Penanganan terhadap perempuan dan anak korban kekerasan dilakukan dengan berbagai upaya dan cara, di mulai dari penerimaan laporan, pelayanan medis dan psikologis, bantuan hukum, hingga pemulihan dan reintegrasi sosial. Dimana dalam penanganan ini Pemerintah, Lembaga Swadaya Masyarakat, dan masyarakat luas memiliki peran penting dalam upaya pencegahan dan penanganan kasus kekerasan. Terkait dengan hal ini Dinas

Penanganan Terhadap Perempuan Dan Anak Korban Kekerasan Perlu Kolaborasi Read More »

Rakor Pembentukan KIM Sebagai Desiminasi Informasi Bagi Masyarakat.

KIM (Kelompok Informasi Masyarakat) merupakan mitra strategis pemerintah daerah dalam diseminasi informasi kepada masyarakat. KIM dibentuk oleh, dari, dan untuk masyarakat yang melakukan pengelolaan dan diseminasi informasi dalam rangka peningkatan pemberdayaan masyarakat secara mandiri dan kreatif. Acara rakor ini diselenggarakan di Pendapa Surya Graha Magetan, yang dihadiri Plh. Sekdakab Magetan, Dinas PMD, kecamatan, desa, kelurahan

Rakor Pembentukan KIM Sebagai Desiminasi Informasi Bagi Masyarakat. Read More »

Rakor Inflasi Minggu ke III Juni 2025 Bahas Persiapan Kemenpar Sambut Musim Liburan Sekolah dan Perkembangan Inflasi

Pemkab Magetan kembali ikuti rapat koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah secara virtual dengan Kementerian Dalam Negeri, Senin (23-06-2025). Rakor Pengendalian Inflasi Daerah Minggu ke-3 Bulan Juni 2025 di pimpin oleh Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Tomsi Tohir. Di rakor kali ini, Menteri Pariwisata, Widiyanti Putri Wardhana memaparkan upaya Kemenpar pada momen libur sekolah 2025. Hal ini

Rakor Inflasi Minggu ke III Juni 2025 Bahas Persiapan Kemenpar Sambut Musim Liburan Sekolah dan Perkembangan Inflasi Read More »