Renyahnya Bawang Merah Kemas Dari Desa Turi, Inovasi Dari Bawang Merah Yang Tak Masuk Pasar Sayur
Renyahnya Bawang Merah Kemas Dari Desa Turi, Inovasi Dari Bawang Merah Yang Tak Masuk Pasar Sayur. Memanfaatkan bawang merah yang tak masuk grade dipasaran, Kelompok Tani Turi Rahayu Desa Turi, Kecamatan Panekan, Kabupaten Magetan berhasil meraup cuan dengan mengemas menjadi bawang goreng kemas. Ketua Kelompok Tani Turi Rahayu Desa Turi Kriswanto mengatakan, meski bukan sebagai […]