Admin Kominfo

Perpusdes Loka Aksara Bogorejo Masuk 6 Besar Lomba Perpusdes Tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2025

Setelah melewati tahap penilaian administrasi dalam Lomba Perpustakaan Desa/Kelurahan tingkat Provinsi Jawa Timur akhirnya Perpusdes Loka Aksara Desa Bogorejo Kecamatan Kartoharjo masuk menjadi 6 besar dalam perolehan nilai administrasi dan paparan. Hal ini di sampaikan Suhardi Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Magetan ,saat Kunjung lapang tim penilai lomba Perusdes tingkat Provinsi Jawa Timur (Selasa,22 […]

Perpusdes Loka Aksara Bogorejo Masuk 6 Besar Lomba Perpusdes Tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2025 Read More »

Pemerintah Kabupaten Magetan Menerima Penghargaan Atas Pemulihan Ekosistem Darat

Pada Selasa (22/7/2025), Bupati Magetan, Bunda Nanik, didampingi Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Pangan serta Kabag Prokopim, menghadiri acara Sinergi Rimbawan dalam Pemulihan Ekosistem dan Peningkatan Sosial Ekonomi. Acara yang tahun ini dipusatkan di Bukit Kayoe Putih, Desa Kupang, Kecamatan Jetis, Kabupaten Mojokerto, menjadi momen penting bagi Pemerintah Kabupaten Magetan. Dalam kesempatan tersebut, Pemerintah Kabupaten

Pemerintah Kabupaten Magetan Menerima Penghargaan Atas Pemulihan Ekosistem Darat Read More »

Warga Magetan Gembira, Terima Bantuan Beras CPP

Tingginya harga beras dipasaran yang sudah menyentuh angka Rp.14.000/kg jauh diatas Harga Acuan Pemerintah ( HAP ) Rp. 12.500/kg disikapi oleh pemerintah Daerah Kabupaten Magetan dengan menyalurkan bantuan beras Cadangan Pangan Pemerintah ( CPP ) , dimana untuk Kabupaten Magetan terdapat sebanyak 51.825 KK, yang mendapat bantuan tersebut dikesempatan kali ini. Tersebar di 18 kecamatan

Warga Magetan Gembira, Terima Bantuan Beras CPP Read More »

Bupati Magetan Takziah ke Rumah Duka Korban Kebakaran di Maospati

Sebagai bentuk simpati dan duka cita yang mendalam atas musibah kebakaran yang menimpa salah satu warga di Kelurahan Maospati, Bupati Magetan Nanik Sumantri melaksanakan takziah ke kediaman kerabat korban pada Selasa (22/07/2025). Peristiwa nahas tersebut terjadi pada Senin malam (21/07) sekitar pukul 20.45 WIB, saat rumah milik warga setempat dilalap si jago merah. Dalam kejadian

Bupati Magetan Takziah ke Rumah Duka Korban Kebakaran di Maospati Read More »

Pemkab Magetan Gelar Diskusi Publik I-SEE: Dorong Kebijakan Kesehatan Mata yang Inklusif dan Berkelanjutan

Magetan, 22 Juli 2025 – Pemerintah Kabupaten Magetan menyelenggarakan Diskusi Publik Program I-SEE (Inclusive System for Effective Eye Care) sebagai langkah mendorong kebijakan layanan kesehatan mata yang komprehensif, inklusif, dan berkelanjutan guna mendukung pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs). Kegiatan ini berlangsung di Ruang Pertemuan Ki Magetan, dan diikuti oleh 38 peserta yang terdiri dari Penjabat

Pemkab Magetan Gelar Diskusi Publik I-SEE: Dorong Kebijakan Kesehatan Mata yang Inklusif dan Berkelanjutan Read More »

Lanjut Bahas Evaluasi Program 3 Juta Rumah dan Perkembangan Inflasi Daerah, Rakor Inflasi Minggu Ini

Dari Sasana Bhakti Praja, Jakarta, Menteri Dalam Negeri, Tito Karnavian kembali pimpin Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah secara hybrid bersama Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota di seluruh Indonesia. Ada 2 poin penting yang dibahas pada rakor kali ini, yaitu Evaluasi Program 3 Juta Rumah dan Perkembangan Inflasi Daerah. Saat rakor, Mendagri menjelaskan terkait Program Strategis

Lanjut Bahas Evaluasi Program 3 Juta Rumah dan Perkembangan Inflasi Daerah, Rakor Inflasi Minggu Ini Read More »

Peringati Hari Bhakti TNI AU ke 78 dan HUT yang ke 6, Depohar 80 Lanud Iswahjudi Gelar Bakti Sosial dan Tradisi Kejuangan

‎ ‎Hari Bhakti TNI AU yang jatuh pada tanggal 29 Juli, diperingati oleh Depo Pemeliharaan (Depohar) 80 Lanud Iswahjudi dengan menggelar kegiatan bakti sosial yang bertempat di kawasan wisata Telaga Sarangan, Selasa (22/07/25), kegiatan ini juga untuk memperingati HUT ke 6 Depohar 80. Selain bakti sosial, kegiatan juga dirangkai dengan Tradisi Kejuangan yang dipusatkan di

Peringati Hari Bhakti TNI AU ke 78 dan HUT yang ke 6, Depohar 80 Lanud Iswahjudi Gelar Bakti Sosial dan Tradisi Kejuangan Read More »

Beri Semangat Kepada CTKI Bupati Kunjungi BLK Barkahayu

Bupati Magetan, Hj. Nanik Endang Rusminiarti, M.Pd menghadiri sosialisasi peningkatan kapasitas CPMI di balai latihan kerja (BLK – LN) PT.Barkahayu Safarindo di Desa Kuwon Kecamatan Karas, Selasa (22/07/25). PT.Barkahayu Safarindo adalah PJTKI yang berdiri sejak tahun 2012 dengan tujuan untuk menjembatani para calon tenaga migran yang ingin bekerja ke luar negeri serta memotivasi demi meningkatkan

Beri Semangat Kepada CTKI Bupati Kunjungi BLK Barkahayu Read More »

Peluncuran Kelembagaan 80.000 Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih, Pengukuhan 235 Koperasi Desa/ Kelurahan Merah Putih di Kab. Magetan dan Peringatan Hari Koperasi ke-78 di Magetan

Pemerintah Kabupaten Magetan mengikuti kegiatan Peluncuran Kelembagaan 80.000 Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih yang dirangkaikan dengan Pengukuhan 235 Koperasi Desa/ Kelurahan Merah Putih di Kab. Magetan dan Peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) ke-78, bertempat di Pendopo Surya Graha, Senin (21/7). Kegiatan  diikuti secara virtual, dipimpin oleh Presiden RI, Prabowo Subianto dari Bentangan, Klaten, Jawa Tengah. Dari

Peluncuran Kelembagaan 80.000 Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih, Pengukuhan 235 Koperasi Desa/ Kelurahan Merah Putih di Kab. Magetan dan Peringatan Hari Koperasi ke-78 di Magetan Read More »

Gathering Hari Donor Darah Sedunia 2025 Digelar Meriah di Pendopo Surya Graha Magetan

Magetan, 20 Juli 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Donor Darah Sedunia yang jatuh setiap tanggal 14 Juni, Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Magetan menggelar acara Gathering Koordinator Donor Darah dengan penuh kemeriahan di Pendopo Surya Graha, Minggu (20/7). Mengusung tema “Give Blood, Give Hope: Together We Save Lives” atau “Berikan Darah, Berikan Harapan: Bersama

Gathering Hari Donor Darah Sedunia 2025 Digelar Meriah di Pendopo Surya Graha Magetan Read More »